Suara.com - Hari bebas kendaraan bermotor (car free day/CFD) di Jakarta pada 12 dan 19 Juni 2015 ditiadakan, karena volume kendaraan bermotor sudah berkurang akibat arus mudik Lebaran. Selain itu, CFD juga ditiadakan untuk mempermudah penduduk Jakarta bersilaturahmi di momen Idul Fitri. [Suara.com/Oke Atmaja]
Car Free Day Ditiadakan
Arsito Hidayatullah Suara.Com
Minggu, 12 Juli 2015 | 16:42 WIB
BERITA TERKAIT
Lebaran 2026 Jatuh pada Tanggal Berapa? Cek Jadwalnya Sesuai SKB 3 Menteri
04 November 2025 | 17:51 WIB WIBREKOMENDASI
TERKINI