Medan Waspada Dampak Bentrokan Berdarah di Aceh Singkil

Laban Laisila Suara.Com
Rabu, 14 Oktober 2015 | 13:11 WIB
Medan Waspada Dampak Bentrokan Berdarah di Aceh Singkil
Ilustrasi kerusuhan (Shutterstock)

Setelah bentrok dengan polisi, massa melanjutkan perjalanan ke Desa Sianju-anju, Gunung Meriah, untuk membakar gereja lainnya di Desa Kedangguran, namun warga setempat sudah berjaga dan melawan sehingga pecah bentrokan.

Peristiwa itu mengakibatkan lima orang korban, seorang diantaranya tewas. (Antara)

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI