Gempa 4,2 SR Guncang Kabupaten Sitaro Sulawesi Utara

Bangun Santoso Suara.Com
Rabu, 02 Oktober 2019 | 07:48 WIB
Gempa 4,2 SR Guncang Kabupaten Sitaro Sulawesi Utara
Ilustrasi Gempa. [Antara]

Suara.com - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat, telah terjadi gempa tektonik dengan magnitudo 4,2 yang menggetarkan Kabupaten Sitaro, Sulawesi Utara, pukul 07:26:39 WITA, Rabu (2/10/2019)

"Sejauh ini belum ada informasi gempa tersebut dirasakan atau berdampak," sebut Staf Operasional Stasiun Geofisika Winangun, Febby di Manado.

Gempa ini berada tepatnya kira-kira pada 103 kilometer barat laut Ondong, Kabupaten Kepulauan Siau Tagulandang Biaro (Sitaro) pada kedalaman 20 kilometer. (Antara)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI