Keponakan Osama Bin Laden Dukung Donald Trump Menang Pilpres AS

Kamis, 10 September 2020 | 09:02 WIB
Keponakan Osama Bin Laden Dukung Donald Trump Menang Pilpres AS
Keponakan Osama Bin Laden, Noor Bin Ladin. [Twitter]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Wawancara bersama New York Post juga dijadikan Noor sebagai kesempatan dia untuk mengkritik Anggota Kongres Minnesota Ilhan Omar.

“Anda memiliki situasi sekarang di Amerika di mana Anda memiliki orang-orang seperti Ilhan Omar yang secara aktif membenci negara Anda,” kata Noor.

“Merupakan suatu kehormatan untuk dapat pergi dan tinggal di Amerika Serikat dan memanfaatkan semua peluang sebaik-baiknya. Jika dia sangat membencinya, kenapa dia tidak pergi?" tandasnya.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI