Lapas Jambi Kebanjiran, Tempat Ibadah dan Musala Terendam Air

Bangun Santoso Suara.Com
Jum'at, 01 Januari 2021 | 07:23 WIB
Lapas Jambi Kebanjiran, Tempat Ibadah dan Musala Terendam Air
Sebagai ilustrasi: Lapas Jambi terendam banjir setinggi pinggang orang dewasa. (Foto: Serujambi.com)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Diketahui, akibat hujan yang cukup lama pada Rabu malam hingga Kamis dini hari itu, sejumlah wilayah di Kota Jambi terendam banjir.

Tak hanya Lapas Jambi, sejumlah kawasan perumahan di daerah itu juga terendam banjir.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI