Vaksinasi kali ini diberikan kepada 1.000 pekerja dan keluarga PT Toyota Motor Manufacturing Indonesia (TMMIN). PT TMMIN sendiri menargetkan 16 ribu vaksinasi Covid-19 bagi karyawan PT TMMIN dan keluuarganya.
Ida juga meninjau pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi 3.500 pekerja PT Astra Honda Motor (PT AHM). Pelaksanaan vaksinasi Covid-19 bagi pekerja PT AHM ini berlangsung dari 10 - 12 Juli 2021.