Kota Wuhan Kembali Dilanda Corona: Sekolah Ditutup, Warga Ramai-ramai Borong Sembako

Bangun Santoso Suara.Com
Kamis, 05 Agustus 2021 | 11:27 WIB
Kota Wuhan Kembali Dilanda Corona: Sekolah Ditutup, Warga Ramai-ramai Borong Sembako
Orang-orang membeli barang di supermarket di Wuhan, Provinsi Hubei, China, pada (2/8/2021). [STR / AFP]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Beberapa ribu sampel dapat diambil dalam waktu satu jam," katat Zheng Jing, dokter Wuhan lainnya.

Wuhan merupakan kota pertama di dunia yang dilanda COVID-19.

Ibu Kota Provinsi Hubei itu juga kota pertama di dunia yang menerapkan lockdown. Pada saat wabah COVID-19 melanda, Wuhan dikunci selama 76 hari pada 23 Januari-8 April 2020.

Sejak Juni 2020, tidak ditemukan kasus baru yang menimpa warga lokal di kota itu.

Namun Senin (2/8) lalu, masyarakat Wuhan dikejutkan dengan adanya kasus varian Delta yang menimpa 11 warga setempat. (Sumber: Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI