Eks Anggota DPR: Ada Legislator Tak Pernah ke Dapil dan Rapat Tetap Dapat Gaji

Sabtu, 18 September 2021 | 13:10 WIB
Eks Anggota DPR: Ada Legislator Tak Pernah ke Dapil dan Rapat Tetap Dapat Gaji
ILUSTRASI - Anggota DPR tertidur saat rapat paripurna DPR ke-18 masa persidangan V tahun 2020-2021 di kompleks parlemen Senayan, Jakarta, Kamis (20/5/2021). (ANTARA FOTO/Galih Pradipta/rwa)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Lima hari setelah gaji pokok diterima, KD mengakui mendapat tunjangan sebesar Rp 59 juta. Bukan cuma itu, KD juga menerima dana aspirasi sebesar Rp 450 juta lima sebanyak kali dalam setahun.

Terakhir, ada juga dana kunjungan daerah pemilihan atau dana reses senilai Rp 140 juta.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI