Tingkatkan Kerja Sama Terkait Pemilu, KPU Tanda Tangani MoU dengan Kemendagri

Rabu, 22 Desember 2021 | 17:09 WIB
Tingkatkan Kerja Sama Terkait Pemilu, KPU Tanda Tangani MoU dengan Kemendagri
Ketua KPU Ilham Saputra memberikan sambutan usai penandatanganan MoU antara KPU dan Kemendagri di Gedung KPU Jakarta, Rabu (22/12/2021). [Suara.com/Ummi Hadyah]

"Serta untuk mengendalikan resiko keamanan informasi," kata dia.

Di kesempatan yang sama, Plt Sekretaris jenderal Kemendagri Suhajar Diantoro mengatakan, penandatangan MoU dengan KPU dapat membangun sinergitas pelaksanaan tugas dan fungsi dalam penyelenggaraan Pemilu dan Pemilu serentak sesuai dengan tugas masing-masing.

"Kami berharap dengan MoU ini makin jelas bahwa kerjasama, saling mendukung saling membantu adalah bagian penting untuk mensukseskan kerja besar negara yang luar biasa besar ini," kata Suhajar yang mewakili Mendagri Tito Karnavian.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI