Bergabung di Kementerian, Eks CEO Bukalapak: Bayangan Sejak Kecil

Senin, 03 Januari 2022 | 16:32 WIB
Bergabung di Kementerian, Eks CEO Bukalapak: Bayangan Sejak Kecil
Eks CEO Bukalapak Rachmat Kaimuddin (Suara.com/Ria)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Merupakan poin penting sehingga beliau pantas mengemban jabatan baru ini," ujarnya.

Kemudian, Luhut juga melihat latar belakang pendidikan dan pengalaman kerja yang solid secara profesional di bidang-bidang kunci yang telah ditekuninya selama ini. Bekal itu dikatakannya menjadi alasan bagi Luhut untuk menanti kontribusinya dalam membangun negeri.

"Di mana agenda utamanya untuk terus mendukung terus program kerja Kemenkomarves yang telah diamanahkan oleh bapak Presiden Joko Widodo."

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI