Bantuan Afganistan Diperluas, Taliban Diminta Izinkan Perempuan untuk Sekolah

Jum'at, 28 Januari 2022 | 16:33 WIB
Bantuan Afganistan Diperluas, Taliban Diminta Izinkan Perempuan untuk Sekolah
DW
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Para diplomat "mendesak Taliban agar berbuat lebih banyak untuk menghentikan peningkatan pelanggaran hak asasi manusia yang semakin mengkhawatirkan," seperti penahanan sewenang-wenang, penghilangan paksa, tindakan keras media, termasuk pembunuhan di luar proses hukum dan penyiksaan.

Pada pertemuan tersebut, delegasi Taliban, yang dipimpin pejabat menteri luar negeri Amir Khan Muttaqi, tidak diberikan akses pertemuan dengan menteri tingkat kabinet, tetapi bertemu dengan seorang menteri junior di kementerian luar negeri Norwegia. bh/ha (Reuters)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI