7. Isi formulir dengan benar
Kemudian isi data formulir yang ingin Anda laporkan dengan kondisi 1 tahun terakhir, lalu masukkan data SPT yang akan dilaporkan.
8. Input kode verifikasi
Langkah terakhir, masukkan kode verifikasi yang telah dikirim melalui email yang terdaftar lalu klik Kirim SPT.
Itulah tadi cara mengisi SPT tahunan, mudah, cepat dan praktis bukan? Semoga membantu Anda untuk mengisi SPT tahunan!