Pasalnya, ia masih ragu dengan kepuasan masyarakat dengan kinerja Jokowi saat ini.
"Kalaupun pendukung Pak Jokowi dan beberapa partai-partai bilang bahwa dia harus meneruskan, dari undang-undangnya sudah melarangnya," ungkapnya.
Kunto menambahkan, bahwa masa jabatan dua periode merupakan waktu terpanjang masa jabatan presiden sesuai konstitusi.
Selain itu, pelaksanaan Pemilu 2024 telah ditetapkan.