Soal Wacana Penundaan Pemilu 2024, Gus Yahya: Silakan Dibahas, PBNU Terima Apapun Keputusan Pemegang Wewenang

Selasa, 15 Maret 2022 | 17:48 WIB
Soal Wacana Penundaan Pemilu 2024, Gus Yahya: Silakan Dibahas, PBNU Terima Apapun Keputusan Pemegang Wewenang
Ketua DPR RI Puan Maharani berkunjung ke kantor Pengurus Besar Nahdlatul Ulama temui Ketua PBNU Yahya Cholil Staquf. (Suara.com/Novian)

Adapun yang menjadi pembahasan jalah tentang berbagai masalah yang menjadi konsen bersama.

"Karena NU ini kan rakyat dan Bu Puan ini Ketua dari Dewan Perwakilan Rakyat sehingga ada banyak hal yang ke depan bisa kita upayakan bersama untuk memecahkan masalah bersama yang dihadapi oleh khalayak kita," kata Gus Yahya.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI