1 Muharram 2022 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Merah di Sini!

Sabtu, 16 Juli 2022 | 19:24 WIB
1 Muharram 2022 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Merah di Sini!
1 Muharram 2022 tanggal berapa (Freepik)

• Perbanyak shalawat

• Shalat malam

• Puasa sunnah Muharram

Keutamaan 1 Muharram

1 Muharram juga memiliki banyak keutamaan, adapun keutamaan Muharram yakni sebagai berikut:

1. Muharram adalah bulan haram

Bulan Muharram adalah salah satu bulan haram. Ini tertuang juga QS At Taubah ayat 36 yang bunyinya sebagai berikut;

"Sesungguhnya bilangan bulan pada sisi Allah adalah dua belas bulan, dalam ketetapan Allah di waktu Dia menciptakan langit dan Bumi, di antaranya empat bulan haram. Itulah agama yang lurus, maka janganlah kamu menganiaya diri kamu dalam bulan yang empat itu."

2. Bulan Allah

Baca Juga: Niat Puasa Tasua dan Keutamaan Mengerjakannya di Bulan Muharram

1 Muharram juga disebut sebagai Bulan Allah. Di bulan penuh barokah tersebut, umat Muslim dianjurkan untuk memperbanyak melakukan amalan ibadah seperri puasa sunah Tasu'a (9 Muharram) dan puasa Asyura (10 Muharram). Ini tertuang juga dalam hadis Rasulullah SAW yang bunyinya sebagai berikut;

"Puasa yang paling utama setelah Ramadan adalah puasa pada syahrullah yaitu Muharam. Sementara salat yang paling utama setelah salat wajib adalah salat malam."

3. Dilarang mencela dan Menganiaya

Di bulan Muharram dilarang untuk mencela dan menganiaya karena mencela adalah perbuatan tercela. Mencela ini adalah kebiasaan orang-orang kafir. Hal ini tertuang dalam QS. pada Al Jatsiyah ayat 24 yang bunyinya sebagai berikut;

"Dan mereka berkata: 'Kehidupan ini tidak lain hanyalah kehidupan di dunia saja, kita mati dan kita hidup dan tidak ada yang akan membinasakan kita selain masa', dan mereka sekali-kali tidak mempunyai pengetahuan tentang itu, mereka tidak lain hanyalah menduga-duga saja."

Demikian informasi mengenai 1 Muharram 2022 tanggal berapa lengkap dengan peristiwa di bulan Muharram, alaman di bulan Muharram, dan keutamaan bulan Muharram. Semoga informasi ini bermanfaat.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI