"Kami sebagai warga menerima dengan baik keberadan acara ini, karena memang budaya harus dilestarikan," tegasnya.
Sementara Penasihat Sanggar Seni Tradisional Pencak Silat Mustika Matasoya Beji, Sunardi berharap kegiatan ini terus dilakukan karena melestarikan seni budaya pencak silat yang ada di Depok. "Acara ini sangat bagus. Kami mengundang sejumlah sanggar untuk tampil di acara ini," ucapnya.