Pengumuman hasil seleksi substansi berlangsung tanggal 7 November 2023
Intake paling cepat berlangsung pada Januari 2024
Syarat Umum Daftar LPDP 2023 Tahap 2
Bagi mahasiswa yang akan daftar beasiswa LPDP 2023 tahap 2, ada sejumlah persyaratan yang diperlukan. Melansir dari situs LPDP, simak berikut ini beberapa syarat umum pendaftaran Beasiswa LPDP tahap 2023 tahap 2.
1. Lulusan program D4/S1 atau S2 perguruan tinggi yang terakreditasi
2. Tidak sedang menempuh pendidikan degree/non-degree S2 maupun S3.
3. Pendaftar tidak sedang terdaftar sebagai penerima atau akan menerima beasiswa lain.
4. Peserta lulusan luar negeri, diwajibkan melampirkan dokumen hasil penyetaraan ijazah serta konversi IPK
5. Melengkapi profil pendaftaran
Baca Juga: Link Pendaftaran LPDP 2023 Tahap 2 dan Jadwal Lengkapnya
6. Menandatangani surat pernyataan