Baliho Duet Prabowo-Gibran Terpasang di NTT, Gibran Janji Bakal Kasih Peringatan

Chandra Iswinarno Suara.Com
Selasa, 29 Agustus 2023 | 04:00 WIB
Baliho Duet Prabowo-Gibran Terpasang di NTT, Gibran Janji Bakal Kasih Peringatan
Momen Gibran Rakabuming menunggang kuda bersama Prabowo Subianto (instagram/@gibran_rakabuming)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Setahu saya baru satu itu (Baliho), ya relawan kaya gitu, inisiatif bikin apa, bikin apa," kata Gibran.

Namun, Wali Kota Solo itu menilai bahwa pihak yang memasang baliho tersebut bukan merupakan bagian relawan Gibran di Solo. Pasalnya, relawan bisa muncul sendiri di manapun.

"Yo bedo (Gabungan relawan di Solo), beda orang juga, kaya relawan kan muncul-muncul sendiri," katanya.

Kontributor : Ayuni Sarah

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI