Diduga Sakit, Seorang Lansia Ditemukan Membusuk di Dalam Rumahnya

Rabu, 30 Agustus 2023 | 23:55 WIB
Diduga Sakit, Seorang Lansia Ditemukan Membusuk di Dalam Rumahnya
ilustrasi jenazah

Suara.com - Pria berusia lanjut bernama Sugianto Bratawijaya ditemukan tewas membusuk di kediamannya, Jalan Ratu Dahlia 1 Blok D, Kelurahan Duri Kepa, Kecamatan Kebon Jeruk, Jakarta Barat (Jakbar) pada Rabu (30/8/2023).

Warga sekitar, Patemi (57) mengatakan, penemuan jasad pria berusia 65 tahun itu bermula dari seorang kuli bangunan yang sedang bekerja di samping rumah korban.

Saat itu, kuli bangunan tersebut mencium aroma busuk. Setelahnya, kuli tersebut meminta petugas keamanan untuk mendampingi memeriksa ke dalam rumah.

"Bilang sama hansipnya itu ada bapak, bapak nggak keluar tapi ada bau nggak sedap tolong tengokin," kata Patemi, Rabu (30/8/2023).

Setelah melakukan pengecekan, petugas keamanan dikejutkan dengan kondisi Sugianto yang sudah membusuk.

"Sudah busuk kayaknya. Kata keamanannya tadi dikasih kopi biar enggak bau," jelas Patmi.

Semetara itu, Kanit Reskrim Polsek Kebon Jeruk AKP Anggi Hasibuan membenarkan peristiwa penemuan mayat tersebut.

Anggi memperkirakan korban meninggal dunia diduga akibat sakit.

"Meninggal karena sakit,” kata Anggi saat dikonfirmasi pada Rabu (30/8/2023).

Baca Juga: Pria Lansia Mendadak Tewas saat Ikut Lomba Joget, Netizen: Ya Allah Miris Lihatnya

Hingga saat ini jenazah telah dievakuasi oleh pihak kepolisan ke rumah sakit.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI