Daftar Rincian Formasi CPNS Kemenhub 2023, Lengkap dengan Persyaratan

Senin, 11 September 2023 | 06:45 WIB
Daftar Rincian Formasi CPNS Kemenhub 2023, Lengkap dengan Persyaratan
Formasi CPNS Kemenhub 2023 (sscasn)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Suara.com - Formasi CPNS Kemenhub 2023 adalah formasi yang dibuka oleh Kementerian Perhubungan (Kemenhub) untuk merekrut Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) tahun 2023.

Formasi ini menawarkan berbagai posisi dan kualifikasi yang sesuai dengan bidang perhubungan, mulai dari tingkat SMA/SMK hingga S2. DIbandingkan dengan kementerian lainnya, Kemenhub membuka cukup banyak formasi pada CPNS tahun 2023 ini.

Rincian Formasi CPNS Kemenhub 2023

Meskipun belum ada informasi resmi mengenai formasi CPNS Kemenhub 2023. namun jika dilihat dari pendaftaran tahun sebelumnya, Kemenhub membuka sebanyak 2.445 formasi. Formasi ini tersebar di beberapa instansi di bawah Kemenhub seperti berikut.

- Sekretariat Jenderal (Sekjen): 21 formasi

- Inspektorat Jenderal (Itjen): 24 formasi

- Direktorat Jenderal Perhubungan Darat (Ditjen Hubdat): 1.044 formasi

- Direktorat Jenderal Perhubungan Laut (Ditjen Hubla): 1.000 formasi

- Direktorat Jenderal Perhubungan Udara (Ditjen Hubud): 300 formasi

Baca Juga: 5 Perbedaan CPNS dan PPPK: Status, Hak, Masa Kerja hingga Besaran Gaji

- Direktorat Jenderal Perkeretaapian (Ditjen KA): 50 formasi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI