Seperti diketahui, penghitungan suara pada real count saat ini masih berjalan di website milik KPU RI. Namun di masa penghitungan tersebut banyak kejadian serta intrik di tengah masyarakat.
Seperti ramainya timses yang meminta uang serangan fajar dikembalikan, hingga dugaan penganiayaan seorang keluarga dari salah satu caleg yang memukul KPPS hingga patah tulang.
Terbaru, kasus dugaan teror muncul ke publik di masa penghitungan suara saat ini.