Profil Ahok Disebut Kerabat Mertua Harvey Moeis, Tersangka Korupsi PT Timah

Tasmalinda Suara.Com
Sabtu, 30 Maret 2024 | 12:18 WIB
Profil Ahok Disebut Kerabat Mertua Harvey Moeis, Tersangka Korupsi PT Timah
Ilustrasi Basuki Tjahaja Purnama atau Ahok yang disebut kerabat mertua Harvey Moeis, tersangka korupsi PT Timah. [Suara.com/Eko Faizin]

Suara.com - Nama Ahok atau Basuki Tjahaja Purnama kembali menjadi perhatian publik setelah kasus dugaan korupsi pada tata niaga timah di izin operasional PT Timah terungkap oleh Kejagung RI.

Penyidik kemudian menahan 16 tersangka yang salah satunya ialah suami dari Sandra Dewi, Harvey Moeis. Dalam penelusurannya, kedua pasangan ini ternyata dekat Ahok. Berikut Profil Ahok yang disebut kerabat dengan mertua Harvey Moeis.

Ahok sempat datang ke pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis. Mantan Komisaris PT Pertamina (Tbk) ini ternyata disebut kerabat dari mertua Harvey Moeis, atau ayah Sandra Dewi.

Ahok hadir karena mendapat undangan dari ayah Sandra Dewi, Andreas Gunawan Basri yang mana keduanya disebut memiliki hubungan kerabatan karena teman satu kampung.

Pada pernikahan keduanya, Ahok didaulat memberikan pesan dalam perbekatan pernikahan. Ahok berpesan agar keduanya menjaga pernikahan sampai dengan maut datang.

Saat itu, Ahok datang masih bersama mantan istrinya Veronica Tan. Ahok pun kemudian memuji keduanya sebagai pasangan yang serasi sekaligus mendoakan agar keduanya hidup bahagia.

Pernikahan Sandra Dewi dan Harvey Moeis menjadi pernikahan selebritas pertama disiarkan live di media sosial Facebook. Tak lama dari pemberkatan, Sandra Dewi dan Harvey Moeis kemudian menggelar pernikahan resepsi mewah di Disneyland Tokyo.

Profil Ahok yang disebut kerabat mertua Harvey Moeis

Ahok lahir pada 29 Juni 1966 di Manggar Belitung Timur yang merupakan anak pertama dari  Indra Tjahaja Purnama dan Buniarti Ningsih.

Baca Juga: Mantan Pacar Reino Barack, Koleksi Tas Hermes Sandra Dewi Ternyata Nggak Semahal Punya Syahrini

Masa kecilnya dihabiskan dengan pendidikan SD sehingga SMP di Belitung, lalu kemudian melanjutkan pendidikan menengah atas di SMA III PSKD Jakarta. 

Baca Juga: 

Sandra Dewi Ternyata Masih Kerabat Ahok? Wejangan Eks Gubernur DKI Disorot Usai Harvey Moeis Korupsi

Harvey Moeis Dibui Gegara Korup Rp270 T, Sandra Dewi Pernah Dapat Pesan Ini dari Ahok

Ahok melanjutkan studi di jurusan Teknik Geologi, Fakultas Teknik Universitas Trisakti dengan gelar insiyur pada 1990. Empat tahun kemudian, ia melanjutkan pendidikan magister di Sekolah Tinggi Manajemen.

Ahok mengawali karier di dunia bisnis dengan mendirikan CV Panda yang bergerak di bidang kontraktor pertambangan PT Timah pada 1989.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI