Disebut Mirip Kim Soo-hyun, Gibran Rakabuming: Iya Memang

Suhardiman Suara.Com
Senin, 08 April 2024 | 16:58 WIB
Disebut Mirip Kim Soo-hyun, Gibran Rakabuming: Iya Memang
Gibran Rakabuming Raka dan Kim Soo-hyun. [YouTube Solo Times/ Antara]

Suara.com - Cawapres nomor urut 2, Gibran Rakabuming Raka disebut mirip dengan aktor Korea Selatan, Kim Soo-hyun. Hal ini disampaikan sejumlah warganet yang meramaikan kolom komentar di akun instagram miliknya.

Warganet menyebut foto profil Gibran mirip dengan aktor dengan bayaran tertinggi di Korea Selatan tersebut.

"Kim Soo-hyun versi Indonesia," puji warganet.

"Kok aku merasa mas Gibran mirip Kim Soo-hyun ya," ungkap warganet.

Gibran Rakabuming langsung merespons pujian dari warganet yang menyebut wajahnya mirip Kim Soo-hyun. Menurut Gibran, kalau wajahnya memang ada kemiripan dengan Kim Soo-hyun.

"Iya memang," balasnya.

Bukan itu saja, Gibran juga mengcapture komentar warganet yang mengatakan wajahnya mirip Kim Soo-hyun dan kemudian diposting di akun media sosial miliknya.

"Gak salah pilih profile picture," tulis Gibran sembari menyematkan emoticon monyet.

Kim Soo-hyun

Kim Soo-hyun adalah seorang aktor Korea yang lahir pada tanggal 16 Februari 1988. Dia telah menjadi pemeran utama dalam beberapa drama yang popular, seperti "Dream High", "Moon Embracing the Sun", "You Who Came from Star", dan "It's Okay to Not Be Okay".

Ia menjadi aktor dengan bayaran tertinggi. Kim Soo-hyun juga telah mendapatkan beberapa penghargaan, termasuk four Baeksang Arts Awards dan two Grand Bell Awards.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI