Pertanyaan Cak Imin soal Nasdem Mau di Dalam Atau di Luar Pemerintahan Bikin Surya Paloh Tertawa

Selasa, 23 April 2024 | 18:59 WIB
Pertanyaan Cak Imin soal Nasdem Mau di Dalam Atau di Luar Pemerintahan Bikin Surya Paloh Tertawa
Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh berbicara usai melakukan pertemuan dengan Ketua Umum PKB Muhaimin Iskandar di NasDem Tower, Jakarta Pusat, Selasa (23/4/2024). (Suara.com/Rakha)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Dalam pertemuan dengan Cak Imin dan sejumlah elite PKB, Selasa (23/4/2024) sore, Paloh berkesimpulan pemerintahan Prabowo-Gibran nanti membutuhkan dukungan.

"Tapi yang pasti konsensus dan kesepakatan pemerintah memerlukan uluran tangan, memerlukan dukungan. Karena situasi dan ancaman yang dihadapkan kepada kita sebagai suatu bangsa pada hari ini," ungkap Paloh.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI