Prabowo dan Lula da SilvaBertemu, Intip Jamuan Istana hingga Kesepakatan RI-Brasil

Kamis, 23 Oktober 2025 | 17:33 WIB
Prabowo dan Lula da SilvaBertemu, Intip Jamuan Istana hingga Kesepakatan RI-Brasil
Presiden Republik Federasi Brasil Luiz Inácio Lula da Silva dan Presiden Prabowo Subianto menyaksikan perjanjian kerja sama antar kedua negara. (foto: Biro Pers Sekretriat Presiden)
Baca 10 detik
  • Santapan siang tersebut dibuka dengan makanan pembuka khas Jawa, Pecel Kembang.
  • Jus jambu serta pilihan kopi dan teh Indonesia turut menjadi hidangan pelengkap yang disajikan dalam pertemuan bilateral kedua negara.
  • Sejumlah lagu Indonesia dan Brasil mengiringi jamuan santap siang.
  1. Memorandum saling pengertian antara PT Danantara Investment Management (Persero) dan JBS N.V., dalam melakukan penjajakan dan negosiasi Rencana Transaksi;
  2. Memorandum saling pengertian antara PT Perusahaan Listrik Negara (Persero) Indonesia dan J&F S.A. Brasil tentang kerja sama studi pengembangan pembangkit listrik tenaga air dalam mendukung transisi energi di Indonesia;
  3. Memorandum saling pengertian antara PT Pertamina (Persero) dan Fluxus Holding S.A. tentang eksplorasi peluang kerja sama di sektor energi;
  4. Memorandum saling pengertian antara Kamar Dagang dan Industri Indonesia (KADIN) dan Brazilian Trade and Investment Promotion Agency (APEX) tentang kerja sama promosi dagang antara Brasil dan Indonesia.

×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI