3. HDCI Tegaskan Harley-Davidson Laka Lantas Bogor Bukan Anggotanya
![Ilustrasi motor-motor Harley Davidson [Shutterstock].](https://media.suara.com/pictures/653x366/2017/05/26/68640-harley-davidson.jpg)
Komunitas motor Harley-Davidson Club Indonesia (HDCI) angkat bicara terkait peristiwa kecelakaan lalu lintas atau laka lantas Kota Bogor yang menewaskan seorang nenek di Jalan Pajajaran, Minggu pagi (15/12/2019).
Ketua HDCI Bogor, Brigjen Pol Riza Celvian Gumay menegaskan bahwa pengendara motor gede alias moge yang menabrak korban bukanlah anggota dari HDCI.
4. Bandara Ini Kembali Pakai Lamborghini Huracan buat Memandu Pesawat
![Lamborghini Huracan Performante Spyder warna Verde Mantis. Sebagai ilustrasi keluarga Huracan produksi Lamborghini [Suara.com/Nicholas Ingram].](https://media.suara.com/pictures/653x366/2018/12/10/40692-lamborghini-huracan-performante-spyder-1.jpg)
Bandara Guglielmo Marconi di Bologna, Italia kembali menjadikan sebuah supercar sebagai mobil penuntun pesawat (Follow-Me). Kali ini, Lamborghini Huracan kembali terpilih untuk menjalani tugas sebagai pemandu pesawat yang akan diparkir.
Melansir Carscoops, ini adalah supercar keenam yang dipasok oleh Lamborghini ke bandara sejak melakukan kolaborasi pada 2016. Seperti pendahulunya, Lamborghini Huracan akan memimpin pesawat menuju tempat parkir atau menuju landasan pacu.
Baca Juga: 5 Hits Otomotif Pagi: Mobil Arnold Schwarzenegger, Isuzu Kapalkan Traga
5. Bertabur Lampu, Nissan LEAF Berubah Jadi Pohon Natal Berjalan