Potret Pembatas Jalan Hasil Kolaborasi Polisi dan Warga, Serasa 'Airbag'

Kamis, 24 Desember 2020 | 06:15 WIB
Potret Pembatas Jalan Hasil Kolaborasi Polisi dan Warga, Serasa 'Airbag'
Ilustrasi pembatas jalan

Suara.com - Di jalan raya, sering ditemui pembatas jalan. Biasanya keberadaan pembatas jalan ini berada di jalan yang rawan macet.

Pembatas jalan itu sendiri memiliki dua jenis, yakni permanen dan tidak permanen. Untuk yang permanen, biasanya dibuat menggunakan bahan beton.

Sedangkan untuk yang tidak permanen, menggunakan bahan plastik yang kokoh.

Namun keberadaan pembatas jalan yang non permanen kerap disalahgunakan beberapa orang, seperti yang terlihat dalam unggahan Instagram @lambeonlen.

Dalam unggahannya tersebut, terlihat pembatas jalan dialihfungsikan oleh warga. Di atasnya terdapat sebuah kasur yang tengah dijemur.

Ilustrasi pembatas jalan (Pembatas jalan beralihfungsi jadi tempat berjemur (Instagram)
Ilustrasi pembatas jalan (Pembatas jalan beralihfungsi jadi tempat berjemur (Instagram)

Menurut pengunggah, pembatas ini merupakan hasil kolaborasi antara polisi dengan warga.

"Peredam benturan. Kolaborasi antara masyarakat dan polisi MANTAP!." tulis caption tersebut.

Unggahan ini pun kemudian viral di media sosial dan mendapat tanggapan dari warganet di kolom komentaar.

"Sungguh terlalu." tulis @dwiipusss.

Baca Juga: Nyesek! Cewek Ini Ditagih Biaya Pacaran Rp 100 Juta Gegara Ogah Menikah

"Ngejemur bekas ompolll." cuit @yvsvfvckovt.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI