Hilang selama 2 Minggu, Pria Ini Temukan Honda Scoopy Miliknya Sembunyi di Semak-Semak

Senin, 01 Agustus 2022 | 12:32 WIB
Hilang selama 2 Minggu, Pria Ini Temukan Honda Scoopy Miliknya Sembunyi di Semak-Semak
Honda Scoopy hilang selama 2 minggu ditemukan di semak-semak (Instagram)

Suara.com - Beredar sebuah video viral di media sosial yang memperlihatkan beberapa pria tengah menemukan Honda Scoopy di balik semak-semak. Video ini diunggah oleh akun Instagram @terangmedia.

Dalam tayangan video tersebut terlihat Honda Scoopy berwarna bronze ditemukan dalam kondisi nyungsep di semak-semak.

Menurut penuturan pengunggah, motor tersebut telah hilang selama kurang lebih dari 2 minggu lamanya. Pemilik sempat pasrah kehilangan motornya tersebut.

Namun Dewi Fortuna masih memihak pemilik motor. Ia berhasil menemukan Honda Scoopy miliknya di semak-semak.

Lokasi penemuan Honda Scoopy ini di salah satu desa di Kecamatan Cikidang, Sukabumi, Jawa Barat.

Warga serta pemilik harus berjuang ekstra untuk mengeluarkan Honda Scoopy tersebut dari semak-semak. Setelah dikeluarkan dari semak-semak, skuter tersebut langsung ke tempat yang tidak ada tanaman liarnya.

Honda Scoopy hilang selama 2 minggu ditemukan di semak-semak (Instagram)
Honda Scoopy hilang selama 2 minggu ditemukan di semak-semak (Instagram)

Video ini menuai komentar dari beberapa warganet. Mereka membanjiri kolom komentar di postingan tersebut.

"Mungkin motornya dipakai jin, wkwkw," tulis @sya***.

"Sudah indennya lama, pakai acara ngambek 2 minggu lu py Scoopy," beber @nan***.

Baca Juga: Aksi Emak-Emak Naik Honda Scoopy Bikin Publik Geleng-Geleng Kepala, Ada yang Janggal dengan Posisi Boncengan

"Mantap. Mungkin yang curi bingung. Alhamdulillah masih rezekinya," celetuk @far***.

Untuk melihat video selengkapnya, klik DI SINI!

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI