Di dalam kaliper terdapat kampas rem yang berfungsi menekan bagian piringan cakram. Sehingga kendaraan akan berhenti ketika proses tersebut terjadi.
5. Proses pengereman lebih optimal
Keberadaan kaliper dengan komponen pengereman lainnya bisa membuat proses pengereman menjadi optimal.
6. Kurangi perputaran roda kendaraan
Perputaran roda kendaraan bisa dikurangi dengan adanya kaliper ini.
7. Memberikan Gaya Dorong pada Cakram Rem
Fungsi selanjutnya, kaliper dapat berfungsi sebagai penyalur gaya dorong ke bagian cakram. Pada bagian kaliper juga terdapat bagian seal piston, yang digunakan untuk menyalurkan gaya dorong tersebut ke bagian piringan cakram.