Deretan Pembalap MotoGP Tak Sabaran Ngegas di Sirkuit Mandalika: Ayo Pergi ke Indonesia

Senin, 23 September 2024 | 14:24 WIB
Deretan Pembalap MotoGP Tak Sabaran Ngegas di Sirkuit Mandalika: Ayo Pergi ke Indonesia
Arsip - Sejumlah pembalap melaju saat balapan MotoGP seri Pertamina Grand Prix of Indonesia di Pertamina Mandalika International Street Circuit, Lombok Tengah, NTB, Minggu (20/3/2022). ANTARA FOTO/Andika Wahyu/foc.
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News
Jorge Martin tatap Mandalika MotoGP dengan antusias (Instagram)
Jorge Martin tatap Mandalika MotoGP dengan antusias (Instagram)

Pembalap Pramac Racing ini ternyata juga turut antusias gaspol di Sirkuit Mandalika. Ia menyebut di unggahan Instastory dengan menyebut akan balapan di sirkuit favorit dengan menyematkan bendera Indonesia.

"Ayo berangkat ke salah satu tempat favoritku," tulis Martin sembari memasang bendera Indonesia.

Sirkuit Mandalika Makin Populer

Sirkuit Mandalika semakin populer di kalangan pembalap MotoGP. Keindahan alam sekitar sirkuit, ditambah dengan desain lintasan yang menantang, membuat para pembalap merasa tertantang untuk meraih hasil terbaik. Selain itu, dukungan dari para penggemar di Indonesia juga menjadi motivasi tersendiri bagi para pembalap.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI