Cara Menghitung Pajak Mobil Listrik, Hyundai IONIQ 5 Ternyata Tak Sampai Rp 500 Ribu

Kamis, 03 April 2025 | 16:54 WIB
Cara Menghitung Pajak Mobil Listrik, Hyundai IONIQ 5 Ternyata Tak Sampai Rp 500 Ribu
Hyundai IONIQ 5 Bertema Batik di GIIAS 2023. (Foto: Hyundai)

Pemerintah menanggung seluruh PPnBM atas impor mobil listrik secara penuh (100 persen) dari Januari 2024 hingga Desember 2024. 

- PKB DAN BBNKB:

Mobil listrik dikecualikan sebagai objek Pajak Kendaraan Bermotor (PKB) dan Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB), yang dijadwalkan mulai diberlakukan pada tahun 2025 mendatang. 

Berikut total pajak tahunan yang harus dikeluarkan pemilik jika membeli mobil listrik Hyundai IONIQ 5 Signature Long Range:

- NKJB: Rp 588.000.000,-

- BBNKB: NJKB x 12,5% (DKI) = Rp 73.500.000,-

- PKB: (NJKB x 1,05) x 2% = Rp 0,- (Subsidi Pemerintah)

- SWDKLLJ: Rp 143.000,-

- ADM STNK: Rp 200.000,-

Baca Juga: Pick Up BYD Shark 6 Lebih Dulu Masuk Thailand, Sudah Adopsi Teknologi Hybrid

- ADM TNKB: Rp 100.000,-

- Total Pajak Tahunan: Rp 443.000,-

Hyundai Kona EV Signature Long Range

- NKJB: Rp 412.000.000,-

- BBNKB: NJKB x 12,5% (DKI) = Rp 51.500.000,-

- PKB: (NJKB x 1,05) x 2% = Rp 0,- (Subsidi Pemerintah)

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI