Daftar Harga Mobil Honda Juni 2025: Segini Harga Termurahnya, Mulai Rp160 Jutaan

Cesar Uji Tawakal Suara.Com
Rabu, 11 Juni 2025 | 16:55 WIB
Daftar Harga Mobil Honda Juni 2025: Segini Harga Termurahnya, Mulai Rp160 Jutaan
Mobil Honda HR-V versi 2026 yang dirilis di Amerika Serikat. (Carscoops)
  • 1.5 CVT Turbo RS: Rp616.800.000

6. Model New Honda CR-V

  • 1.5 TURBO CVT: Rp749.100.000
  • 2.0 e:HEV RS CVT: Rp814.400.000

7. Model New Honda HR-V

  • 1.5 CVT Turbo RS: Rp540.300.000
  • 1.5 E CVT: Rp404.200.000
  • 1.5 E CVT Special Edition: Rp424.600.000
  • 1.5 S CVT: Rp383.900.000

8. Model New Honda WR-V

  • 1.5 E CVT: Rp284.900.000
  • 1.5 E MT: Rp274.900.000
  • 1.5 RS CVT: Rp304.100.000
  • 1.5 RS Sensing CVT: Rp324.100.000

Mengintip kelebihan unit mobil Honda

Honda CR-V Trailsport, garang bak Jeep nyaman untuk keluarga (Honda US)
Honda CR-V Trailsport, garang bak Jeep nyaman untuk keluarga (Honda US)

Seperti yang telah disinggung sebelumnya, alasan mobil Honda menjadi pilihan utama dalam berkendara yakni berbagai poin plus yang dimiliki oleh masing-masing model.

Adapun salah satu model produksi Honda yang paling kondang adalah Honda CR-V yang menjadi salah satu penguasa pasar mobil SUV di Tanah Air.

Pertama, kapasitas mobil CR-V terbilang luas untuk modelnya yang kompak. CR-V bisa memboyong 7 orang penumpang dengan desainnya yang mulus nan ramping.

Eksterior dan interior dari CR-V juga meninggalkan kesan futuristik sehingga menjadi pilihan terbaik di tahun 2025 yang mengedepankan segala inovasi terbaru.

Mobil ini juga mendapat acungan jempol lantaran membawakan inovasi dalam keamanan, yakni dengan fitur Honda SENSING yang mampu mendeteksi hazard atau bahaya di jalan raya sehingga pengendara bisa lebih sigap dan responsif untuk menghindar dari celaka.

Baca Juga: Rekomendasi Mobil Bekas Bergaransi, Harga di bawah Rp100 juta, Cicilannya Hanya Rp2 Juta

Tenaga dari CR-V sudah tak bisa diragukan lagi, karena dibekali dengan mesin yang tangguh berkapasitas 2.000 cc.

Tak berhenti di situ, CR-V juga terbilang ampuh menghemat bahan bakar karena mesinnya yang memaksimalkan pembakaran.

Apalagi ditambah seri CR-V hybrid menggabungkan mesin pembakaran biasa dengan bensin bersama tenaga listrik, sehingga pemakaian bahan bakar bisa senantiasa hemat dan tak sedikit-sedikit harus isi ulang.

Kontributor : Armand Ilham

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI