Maka dari uraian tersebut di atas, waktu terbaik membayar zakat adalah di waktu wajib, yakni selama menjalani bulan suci ramadhan sampai awal bulan syawal. Umumnya, pada masyarakat Indonesia, zakat fitrah dilaksanakan di malam takbir atau satu hari sebelum dilaksanakannya shalat ied.
Demikian itu doa zakat fitrah untuk diri sendiri, keluarga, anak laki-laki dan anak perempuan lengkap. Semoga bermanfaat.
Kontributor : Mutaya Saroh