Chord dan Lirik Sholawat Nariyah, Lengkap dengan Arti dan Keutamaannya

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Kamis, 19 September 2024 | 14:42 WIB
Chord dan Lirik Sholawat Nariyah, Lengkap dengan Arti dan Keutamaannya
Ilustrasi Berdoa - Chord dan Lirik Sholawat Nariyah (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sholawat Nariyah banyak diamalkan oleh umat Muslim, terlebih bagi orang-orang yang cinta kepada Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam. Adapun sholawat ini masuk ke dalam kategori sholaeat ghairu ma'tsurat atau amalan yang bukan datang dari nabi Muhammad SAW langsung.

Diketahui, sholawat ini dibuat oleh para ulama dan golongan shaleh yang tidak diragukan lagi ilmu serta ketakwaannya. Hal ini seperti yang diungkapkan oleh Ibnu Watiniyah dalam buku Kumpulan Shalawat Nabi Super Lengkap.

Dalam kitab Khazinatul Asrar karya Sayyid Muhammad Haqqi An-Nazili dijelaskan pula keutamaan sholawat Nariyah, “Salah satu shalawat yang mustajab ialah shalawat Tafrijiyah Qurthubiyah, yang disebut orang Maroko dengan shalawat Nariyah karena jika mereka (umat Islam) mengharapkan apa yang dicita-citakan, atau ingin menolak yang tidak disukai, mereka berkumpul dalam satu majelis untuk membaca shalawat Nariyah ini sebanyak 4444 kali, tercapailah apa yang dikehendaki dengan cepat (bi idznillah)".

Sementara, hadits riwayat Ibnu Mundah dari Jabir mengungkapakn: Rasulullah SAW bersabda: "Siapa membaca shalawat kepadaku sehari 100 kali (dalam riwayat lain: Siapa membaca shalawal kepadaku 100 kali) maka Allah akan mengijabahi 100 kali hajatnya; 70 hajatnya di akhirat, dan 30 di dunia... Rasulullah juga bersabda, Perbanyaklah shahawat kepadaku karena dapat memecahkan masalah dan menghilangkan kesedihan. Demikian seperti tertuang dalam kitab an-Nuzhah yang dikutib juga dalam Khazinatul Asrar".

Itu tadi chord dan lirik sholawat Nariyah yang bisa kalian coba. Dapat menjadi amalan untuk menambah pahala dan ikhtiar menjadi seseorang yang lebih baik serta beriman.

Kontributor : Putri Ayu Nanda Sari

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI