![Petinju Filipina, Manny Pacquiao (kiri), bersama CEO Top Rank, Bob Arum. [AFP/Patrick Hamilton]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2018/03/12/37532-manny-pacquiao.jpg)
"Tapi saya bukan satu-satunya petinju yang bertarung di usia seperti ini. George Foreman, dan petinju lain ada yang bertarung di usia 47 atau 50 tahun."
"Saya tidak mengatakan masih akan bertarung hingga usia 47 atau 50 tahun lho! Semua itu tergantung dari kedisiplinan kita, seberapa kerasnya kita bekerja," sambungnya.
"Tinju adalah gairah saya. Sangat sulit untuk pensiun dan gantung sarung tinju ketika kita masih (yakin) bisa bertarung."
"Otak saya masih sangat aktif, 100 persen fokus, dan ingin terus melanjutkan karier. Tapi terkadang memang saya harus menyadari kemampuan tubuh saya," tukas Manny Pacquiao.