Tak Lolos ke Babak Kedua Toyota Thailand Open, Praveen / Melati Sedih

Reky Kalumata Suara.Com
Kamis, 21 Januari 2021 | 00:24 WIB
Tak Lolos ke Babak Kedua Toyota Thailand Open, Praveen / Melati Sedih
Pasangan ganda campuran Indonesia, Praveen Jordan/Melati Daeva Oktavianti saat memainkan laga perempat final Yonex Thailand Open 2021 di di Impact Arena, Bangkok, Jumat (15/1/2021). [BWF/Badmintonphoto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Kehilangan Praveen / Melati, Indonesia masih memiliki dua ganda campuran lainnya yang akan tampil di babak kedua turnamen bulu tangkis level Super 1000 tersebut, yaitu unggulan keenam Hafiz Faizal / Gloria Emanuelle Widjaja dan Adnan Maulana / Mychelle Chrystine Bandaso.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI