Lampu Hijau dari Polri, IBL Bisa Digelar 10 Maret 2021

Irwan Febri Rialdi Suara.Com
Kamis, 04 Maret 2021 | 08:36 WIB
Lampu Hijau dari Polri, IBL Bisa Digelar 10 Maret 2021
Logo Indonesian Basketball League (IBL) 2020. [Dok. IBL]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

Sebagai upaya pencegahan penularan COVID-19 di gelembung, IBL sudah melakukan tes usap PCR pertamanya pada 1 Maret sebelum dilanjutkan dengan karantina. Para personel akan kembali menjalani tes PCR kedua dan ketiga pada 6 dan 8 Maret. (Antara)

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI