Dito Ariotedjo Dicopot! Taufik Hidayat Ungkap Fakta Mengejutkan soal Kinerjanya

Rinaldi Aban Suara.Com
Jum'at, 12 September 2025 | 12:05 WIB
Mantan Menteri Pemuda dan Olahraga Dito Ariotedjo (kiri) berbincang dengan Wamenpora Taufik Hidayat (kanan) saat berjalan keluar dari Kantor Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) di Jakarta, Senin (8/9/2025). [ANTARA FOTO/Bayu Pratama S/bar]

Suara.com - Dito Ariotedjo baru dicopot dari jabatan Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI oleh Presiden Prabowo Subianto sebagai salah satu menteri yang kena reshuffle.

Meski demikian, Wakil Menteri (Wamen) Pemuda dan Olahraga, Taufik Hidayat tetap memuji kinerja Dito Ariotedjo selama memimpin. Menurut eks pebulutangkis top Tanah Air itu, Dito banyak memberikan kebijakan strategis dan pembinaan kepada seluruh ekosistem olahraga Indonesia.

"Banyak kebijakan strategis dan program pembinaan telah memberikan dampak nyata bagi atlet, pelatih dan seluruh ekosistem olahraga Indonesia," kata Taufik dalam puncak peringatan Hari Olahraga Nasional (Haornas) ke-42 tahun 2025 di Cibubur, Jakarta Timur. "Terima kasih atas dedikasi yang tak pernah lelah dalam membangun semangat sportivitas prestasi dan kebanggaan menuju nasional olahraga," imbuhnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Gibran Rakabuming Raka?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 9 SMP dan Kunci Jawaban Aljabar-Geometri
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI