Erick Thohir Dukung #SiliconBali, Dongkrak Industri Digital dan Startup di Pulau Dewata

Iwan Supriyatna Suara.Com
Senin, 20 September 2021 | 07:29 WIB
Erick Thohir Dukung #SiliconBali, Dongkrak Industri Digital dan Startup di Pulau Dewata
Menteri BUMN Erick Thohir.

Untuk mewujudkan #SiliconBali ini STMIK Primakara dan pelaku ekonomi digital serta startup di Bali meminta dukungan Menteri BUMN agar melirik dan mendukung pengembangan industri digital di Bali. “Kami minta pemerintah melirik industri digital untuk dikembangkan di Bali. Ini gayung bersambut dengan program Kementerian BUMN karena menurut beliau (Erick Thohir) UMKM harus didorong tapi startup digital juga harus didorong-habis-habisan,” terang Artana.

Untuk menguatkan ekosistem startup di Bali, STMIK Primakara menginisiasi event Bali Startup Summit yang rencananya akan diselenggarakan November 2021 mendatang, event ini mendapatkan dukungan dari Bank Indonesia. Bentuk kegiatan Bali Startup Summit ini berupa eksebisi, pameran startup, pitching kepada investor, seminar, talkshow dan lainnya

Untuk diketahui STMIK Primakara adalah Kampus IT sejak berdiri telah memposisikan diri sebagai Technopreneurship Campus / Kampus Startup dan sebagai penggerak untuk menghidupkan eskosistem Startup di Bali. STMIK Primakara sejak 7 tahun terakhir secara regular menyelenggarakan event-event Startup di Bali yaitu seperti StartUp Camp, Bali StartUp Expo dan Global Games Jam.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI