Mendag Muhammad Lutfi Sebut Ekonomi Digital Bisa Tumbuh 8 Kali Lipat

Selasa, 12 Oktober 2021 | 15:22 WIB
Mendag Muhammad Lutfi Sebut Ekonomi Digital Bisa Tumbuh 8 Kali Lipat
Menteri Perdagangan Muhammad Lutfi [Antara]

Terakhir Fokus ketiga, Mendag bakal membuat ekositem inovasi, regulasi, dan kebijakan yang adaptif dan bisa berkolaboratif antar pelaku bisnis.

Mantan Dubes Indonesia untuk AS ini menambahkan, pemerintah ingin memfasilitasi pelaku usaha untuk mengembangkan ekonomi digital lewar aturan-aturan yang mempermudah.

"Transformasi ekonomi digital tidak bisa dihindari siap tidak siap kita harus bergerak bahkan transformasi ini bahkan diakumulasikan dan diberlakukan atas prinsip-prinsip kesetaraan dan inklusivitas seluruh warga Indonesia," pungkas Lutfi.

Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI