Sistem ATC Gangguan, Penerbangan Alami Keterlambatan Hingga 40 Menit

Jum'at, 10 Juni 2022 | 14:48 WIB
Sistem ATC Gangguan, Penerbangan Alami Keterlambatan Hingga 40 Menit
Ilustrasi pesawat mendarat (Pixabay/dirkvermeylen)

Suara.com - Sistem operasional pengatur lalu lintas penerbangan atau Air Traffic Control (ATC) AirNav Cabang Jakarta Air Traffic Services Center (JATSC) sempat mengalami masalah. Hal ini menyebabkan, adanya keterlambatan penerbangan.

Sekretaris Perusahaan AirNav Indonesia, Rosedi mengatakan, keterlambatan penerbangan akibat gangguan tersebut rata-rata selama 10 - 40 menit.

"Atas gangguan itu, AirNav melakukan langkah mitigasi dengan mengirimkan berita penerbangan yang dibutuhkan secara manual, sementara sistem pendistribusian berita penerbangan diperbaiki," ujarnya dalam keterangan tertulis, Jumat (10/6/2022).

Kendatubegitu, lanjut Rosedi, pada pukul 09.05 WIB sistem pendistribusian berita penerbangan telah berjalan normal.

Kemudian, berita penerbangan dapat dikirimkan secara otomatis oleh sistem dan kembali diterima dengan lancar oleh unit operasional ATC.

"AirNav menyampaikan permohonan maaf atas kendala yang terjadi dan segala bentuk dampak yang timbul atas kendala tersebut," pungkas Rosedi.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Matematika Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Benar-benar Asli Orang Jogja atau Bukan?
Ikuti Kuisnya ➔
SIMULASI TKA: 15 Soal Bahasa Indonesia Kelas 6 SD dan Kunci Jawaban
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI