Apa Itu Safe Deposit Box? Ini Pengertian, Syarat Keutungan dan Kelemahannya

Rifan Aditya Suara.Com
Selasa, 14 Maret 2023 | 10:02 WIB
Apa Itu Safe Deposit Box? Ini Pengertian, Syarat Keutungan dan Kelemahannya
Ilustrasi Safe Deposit Box - Apa Itu Safe Deposit Box? (Unsplash)
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

• Perusahaan : Identitas dari perusahaan, fotokopi identitas pengurus yang berwenang 

4. Mengisi formulir perjanjian serta syarat sewa untuk menyewa SDB sesuai dengan ketentuan penyedia layanan 

5. Mematuhi seluruh aturan terkait penyimpanan dan membayarkan uang sewa tepat waktu 

Terkait biaya sewa SDB yang harus dibayarkan yaitu tergantung dari ukuran boxnya. Pada umumnya, bank akan menyediakan safe deposit box mulai dari ukuran kecil, sedang hingga besar. Biaya sewa yang ditawarkan mulai dari ratusan ribu hingga sekitar Rp 1 juta. 

Untuk mendaftar sewa safe deposit box, langkah-langkah yang harus dilakukan adalah: 

• Membawa barang yang akan dititipkan di bank 

• Mengisi formulir permohonan penyewaan 

• Menyerahkan barang yang akan dititipkan 

• Membayar biaya sewa safe deposit box. 

Baca Juga: Sat-Set-Sat-Set Cari Penyedia Layanan Safe Deposit Box, Rafael Alun Trisambodo Akhirnya Ketahuan Simpan Duit di Bank Ini

Keuntungan dan Kelemahan Safe Deposit Box 

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI