Suara.com Gandeng Bank Jago, Ajak Guru Cerdas Kelola Finansial dan Antisipasi Hoaks di Era Digital

Sabtu, 18 Oktober 2025 | 20:15 WIB
Suara.com Gandeng Bank Jago, Ajak Guru Cerdas Kelola Finansial dan Antisipasi Hoaks di Era Digital
Edo Velandika, CFP – Community Manager Bank Jago saat memberikan materi pada diskusi interaktif dengan tema Cakap Digital, Bijak Finansial: Memperkuat Hubungan Guru dan Murid di Era Teknologi di Hotel Porta Ambarrukmo, Sleman, Sabtu (18/10/2025). [Suara.com]
Baca 10 detik
  • Guru di DIY mengikuti diskusi interaktif terkait literasi finansial di era digital
  • Kasus hoaks termasuk pinjol harus diantisipasi bersama melalui guru untuk ditularkan ke muridnya
  • Harapannya guru di DIY bisa bertumbuh dan menginspirasi di masa depan

Turut hadir dalam acara tersebut Pengembang Teknologi Pendidikan Balai Tekkomdik, Disdikpora DIY, Ngatifudin Firdaus, yang menyoroti pentingnya literasi digital bagi guru dalam menghadirkan pembelajaran aman dan relevan dengan dunia siswa.

Sementara itu, CEO Suara.com, Suwarjono, dalam sesi pembuka menyampaikan bahwa media dan teknologi memiliki peran penting dalam membangun ekosistem pendidikan yang terbuka dan adaptif terhadap perubahan zaman.

"Guru adalah ujung tombak literasi di masyarakat. Ketika guru melek digital, dampaknya akan terasa langsung pada pola pikir generasi muda," ungkapnya.

Selain literasi digital, kegiatan ini juga membahas aspek literasi finansial di tengah pesatnya transformasi digital.

Edo Velandika, CFP – Community Manager Bank Jago, bersama Mohamad Nurhadi, Editor Bisnis Suara.com, memandu sesi diskusi interaktif mengenai pentingnya pengelolaan keuangan yang sehat di era cashless society, termasuk upaya menangkap hoaks di era digital ini.

Harapan dari kegiatan ini dapat memperkuat kapasitas guru sebagai pendidik yang adaptif, kreatif, dan bijak dalam memanfaatkan teknologi untuk menciptakan pembelajaran yang bermakna sekaligus aman di era digital.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI