Baca 10 detik
- Inter Milan menang 6-2 atas Pisa di Serie A, namun Tuttosport mengkritik Yann Sommer dan Luis Henrique.
- Federico Dimarco mendapat nilai tertinggi 8 karena perannya penting dalam membalikkan kedudukan Inter Milan.
- Yann Sommer dinilai sangat buruk dengan nilai 4 akibat kesalahannya pada dua gol pertama yang dicetak Pisa.
Sementara itu, pemain lain relatif aman dari kritik. Petar Sucic dan Henrikh Mkhitaryan mendapat nilai 6.
Yann Bisseck, Stefan de Vrij, Piotr Zielinski, Carlos Augusto, dan Marcus Thuram diganjar nilai 6,5.
Alessandro Bastoni dan Ange-Yoan Bonny meraih nilai 7, sedangkan Francesco Pio Esposito, Lautaro Martinez, serta pelatih Cristian Chivu mendapat apresiasi lebih dengan nilai 7,5.
Kontributor: M.Faqih