Isu Nikita Mirzani Dijemput Paksa Polisi Hari ini, Begini Kata Pengacara

Sumarni Suara.Com
Kamis, 30 Januari 2020 | 12:34 WIB
Isu Nikita Mirzani Dijemput Paksa Polisi Hari ini, Begini Kata Pengacara
Nikita Mirzani [Suara.com/Evi Ariska]

Suara.com - Pengacara Nikita Mirzani, Fahmi Bachmid mengaku tidak tahu menahu mengenai kabar kliennya akan dijemput paksa oleh Polres Metro Jakarta Selatan. Dia beralasan baru pulang dari luar kota.

"Saya baru dari luar kota, saya belum tahu," katanya dihubungi pada Rabu (29/1/2020) malam.

Sejauh ini Fahmi Bachmid bilang belum mendapat informasi apa pun dari penyidik. Dia malah meminta agar awak media buat bertanya langsung ke pihak kepolisian.

Nikita Mirzani [Suara.com/Yuliani]
Nikita Mirzani [Suara.com/Yuliani]

"Saya juga baru tahu ini, saya pelajari kalau sudah ada informasinya,. Pokoknya tanya sana, jangan tanya sini," tutur Fahmi Bachmid.

Dari kabar yang beredar, Nikita Mirzani akan dijemput paksa lalu diserahkan ke Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan pada Kamis (30/1/2020). Keputusan itu diambil mengingat pemain Comic 8 ini sudah berkali-kali mangkir dari panggilan penyidik.

Seperti diketahui, ibu tiga anak itu resmi ditetapkan sebagai tersangka kasus penganiayaan terhadap mantan suaminya, Dipo Latief. Berkas kasusnya sendiri dinyatakan lengkap sejak lama.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Lelah Mental? Cek Seberapa Tingkat Stresmu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu SpongeBob, Patrick, Squidward, Mr. Krabs, atau Plankton?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Nge-fans Kamu dengan Lisa BLACKPINK?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Maarten Paes? Kiper Timnas Indonesia yang Direkrut Ajax Amsterdam
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Seberapa Tahu Kamu tentang Layvin Kurzawa? Pemain Baru Persib Bandung Eks PSG
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Keterampilan Berpolitik ala Tokoh Sejarah, Kamu Titisan Genghis Khan atau Figur Lain?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Siapa Karakter SpongeBob SquarePants yang Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Hidupmu Jadi Lagu, Genre Apa yang Paling Cocok?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Merk HP yang Sesuai Kepribadianmu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Jika Hidupmu adalah Film, Kamu si Tokoh Antagonis, Protagonis atau Cuman Figuran?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Mie Apa yang Kamu Banget? Temukan Karakter Aslimu
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI