4. Dituduh Wanprestasi, Ashanty Laporkan Balik Rekan Bisnis
![Ashanty dan Anang Hermansyah datangi Polda Metro Jaya, Jumat (8/7/2020). [Suara.com/Evi Ariska]](https://media.suara.com/pictures/653x366/2020/08/07/19206-ashanty-dan-anang-hermansyah-datangi-polda-metro-jaya-jumat-872020-suaracomevi-ariska.jpg)
Ashanty diam-diam telah melaporkan balik rekan bisnisnya, Martin Pratiwi, ke Polda Metro Jaya atas tuduhan pencemaran nama baik. Hari ini, Jumat (7/8/2020), dia jalani pemeriksaan tambahan.
"Energi dan pikiran saya tekuras, saya ingin memulihkan nama baik juga," kata Ashanty usai jalani berita acara pemeriksaan (BAP) tambahan di Polda Metro Jaya.