Kemudian, Desy Ratnasari menikah lagi dengan Sammy Hamzah di 2001. Sayang, ia kembali gagal mempertahankan rumah tangga setelah bercerai di 2003.
Tidak dijelaskan Alya Rohali mantan suami Desy Ratnasari yang mana yang sempat ia kenalkan pada perempuan 48 tahun.