Daftar Pemeran Pengepungan di Bukit Duri, Ada Anak Artis

Yohanes Endra Suara.Com
Minggu, 20 April 2025 | 21:31 WIB
Daftar Pemeran Pengepungan di Bukit Duri, Ada Anak Artis
Film Pengepungan di Bukit Duri (IMDb)

Suara.com - Pengepungan di Bukit Duri merupakan film terbaru Joko Anwar yang sedang tayang di bioskop.

Mengusung genre drama-thriller, Pengepungan di Bukit Duri dibintangi sejumlah aktor yang belum pernah muncul di film-film Joko Anwar sebelumnya.

Siapa saja wajah-wajah baru tersebut? Ketahui melalui ulasan daftar pemeran Pengepungan di Bukit Duri berikut ini.

1. Morgan Oey

Morgan Oey
Morgan Oey

Morgan Oey pertama kalinya bekerja sama dengan Joko Anwar di film Pengepungan di Bukit Duri.

Morgan langsung mendapat kepercayaan sebagai pemeran utama bernama Edwin, guru baru di SMA Bukit Duri.

Akting Morgan sendiri sudah diakui melalui penghargaan yang diterimanya di Piala Maya 2015, Festival Film Bandung 2018, dan Indonesian Movie Actors Awards 2019.

Bukan sekadar menjadi Guru Seni, Morgan juga dalam misi mencari anak dari kakak perempuannya yang hilang.

2. Omara Esteghlal

Omara Esteghlal
Omara Esteghlal

Omara Esteghlal yang belakangan ini disorot karena statusnya sebagai pacar Prilly Latuconsina berperan sebagai Jefri dalam film Pengepungan di Bukit Duri.

Jefri bersama gengnya sudah menjadi musuh Edwin di hari pertama mengajar di SMA Bukit Duri.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Baru Sambut Akhir Pekan, Ada Pengepungan di Bukit Duri

Film yang tayang di bioskop sejak 17 April ini pun merupakan kali pertama Omara bekerja sama dengan Joko Anwar.

Sebelumnya akting Omara cukup mencuri perhatian lewat film Budi Pekerti sebagai Goro.

3. Hana Malasan

Hana Malasan
Hana Malasan

Hana Malasan juga wajah baru di film Joko Anwar, Pengepungan di Bukit Duri.

Hana berperan sebagai Diana, guru di SMA Bukit Duri yang menaruh hati kepada Edwin.

Sebelumnya peran Hana yang cukup disorot adalah sebagai Bete Kaebauk di film Cinta Bete (2021), menjadi lawan main Marthino Lio.

4. Endy Arfian

Endy Arfian
Endy Arfian

Pengepungan di Bukit Duri merupakan kerja sama Endy Arfian dan Joko Anwar ketiga kalinya setelah Pengabdi Setan (2017) dan Pengabdi Setan 2: Communion (2022).

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI