Dermawan Banget! Gilang dan Shandy Purnamasari Kurban 28 Sapi, 18 Diakadkan Buat Karyawan

Vania Rossa Suara.Com
Sabtu, 07 Juni 2025 | 16:23 WIB
Dermawan Banget! Gilang dan Shandy Purnamasari Kurban 28 Sapi, 18 Diakadkan Buat Karyawan
Gilang Juragan 99 dan Shandy Purnamasari. (dok. ist)

"Iduladha mengajarkan kita tentang arti pengorbanan dan keikhlasan, Segala hal yang kita peroleh di dunia, sesungguhnya hanyalah titipan dari Allah dan harus kembali kepada-Nya, menjadi amal ibadah," katanya lagi.

Para karyawan yang terpilih untuk berkurban sangat bersyukur atas kesempatan ini. Sebagian besar dari mereka bahkan baru pertama kali merasakan pengalaman berkurban.

Berkurban atas nama karyawan merupakan sebuah bentuk penghargaan dan apresiasi dari Gilang dan Shandy.

Keduanya sepakat bahwa kegiatan kurban bukan hanya sekedar rutinitas tahunan, tetapi juga menjadi ajang untuk mempererat hubungan antar karyawan dan seluruh unit bisnis di perusahaan.

Berkurban memang mengajarkan nilai-nilai luhur, seperti keikhlasan dan pengorbanan, yang dapat diterapkan dalam kehidupan sehari-hari di dunia kerja, di mana setiap pekerjaan yang dilakukan harus amanah dan sesuai dengan aturan yang ada.

“Senang sekali hari ini lengkap dan komplit kami bisa merasakan kebersamaan dengan seluruh karyawan. Bahu membahu berkolaborasi melaksanakan kurban, hingga distribusinya ke masyarakat yang berhak menerima," kata Shandy.

Pasangan ini percaya bahwa dengan menyisihkan sebagian rejeki untuk berkurban, Allah akan melimpahkan rejeki yang lebih besar lagi kepada mereka semua di masa yang akan datang.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Menu Kopi Mana yang "Kamu Banget"?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kamu Tipe Kepribadian MBTI Apa Sih Sebenarnya?
Ikuti Kuisnya ➔
×
Zoomed

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI