Masalah Keterlambatan Data dan Laporan Kasus COVID-19, Ini Kata Satgas

M. Reza Sulaiman Suara.Com
Rabu, 27 Januari 2021 | 18:05 WIB
Masalah Keterlambatan Data dan Laporan Kasus COVID-19, Ini Kata Satgas
Vaksinator menyuntikkan vaksin COVID-19 Sinovac ke tenaga kesehatan di Rumah Sakit Darurat Penanganan COVID-19 Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta, Jumat (22/1/2021). [Suara.com/Angga Budhiyanto]
Follow Suara.com untuk mendapatkan informasi terkini. Klik WhatsApp Channel & Google News

"Alhamdulillah baik, jadi setelah suntikan yang pertama di 13 Januari lalu, 2 minggu lalu, hari ini saya dapatkan suntikan yang kedua, sama seperti yang dilakukan 2 minggu lalu, tidak terasa," ujar Presiden Jokowi sudah disuntik vaksin di Istana Negara, Rabu (27/1/2021).

Ia bercerita saat proses vaksinasi Covid-19 yang pertama, di lokasi bekas suntikkan tangannya terasa pegal, dan ia menduga efek yang sama akan ia rasakan pada suntikan kedua ini.

"Dulu setelah 2 jam (penyuntikan dosis pertama) hanya pegal-pegal. Sekarang saya kira juga sama saja, karena aktivitas saya masih ke mana-mana juga," kata Jokowi.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

TERKINI